Minggu, 23 Agustus 2020

Visi dan Misi SDN Tlogomas 1

 

Visi

Terwujudnya Sekolah Dasar unggul dalam pembelajaran guna menghasilkan lulusan yang berprestasi, peduli lingkungan, budi pekerti luhur yang berlandaskan iman dan taqwa.


Misi

1.Menyelenggarakan Pendidikan Keimanan dan Ketaqwaan.
2.Menyelenggarakan Pendidikan Akademik dan Non-akademik.
3.Menyelenggarakan Pendidikan Budi Pekerti Luhur.
4.Menyelenggarakan Pendidikan Berwawasan Lingkungan.


Tujuan

Dapat mengamalkan ajaran agama hasil proses pembelajaran dan kegiatan pembiasaan.
Meraih presatasu akademik maupun non Akademik.
Menguasai dasar-dasar ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai bekal untuk melanjutkan     kesekolah yang lebih tinggi.
Menghargai dan menghormai sesama di lingkungan sekolah , keluarga dan masyarakat yang berbeda agama, budaya, suku bangsa dan status sosial
Munculnya generasi yang tangguh , baik akidah maupun keilmuan serta berjiwa kebangsaan .
Membiasaakan hidup sehat dalam setiap kegiatan baik dilingkungan sekolah maupun rumah.
Melaksanakan PBM dengan pendekatan PAKEM.
Menghadirkan nuansa yang harmonis dalam lingkungan kerja .
Melaksanakan upacara setiap hari senin.
Menyiapkan peserta didik untu dapat diterima di sekolah lanjutan tingakat pertama yang      berkualitas.
Menyiapkan peserta didik terampil dan berwawasan lingkungan.
Membiasakan peserta didik untuk tertib dalam menjalankan aktifitasnya sehari hari dengan  berpedoman pada tata tertib sekolah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

INFORMASI JALUR PENDAFTARAN PPDB ONLINE SDN TLOGOMAS 1 KOTA MALANG TAHUN PELAJARAN 2022/2023

  Jika membutuhkan infomasi atau ada kendala silahkan menghubungi CP dibawah ini.  Contact Person :  089696523607 (Pak Bagus) 081233503100 ...